Peristiwa 

Rilis Koalisi Anti Mafia SDA Tentang Revisi UU KPK

Pernyataan Pers Koalisi Anti Mafia Sumber Daya Alam REVISI UU KPK HANYA UNTUNGKAN KORUPTOR SUMBER DAYA ALAM Meski banyak ditolak, sejumlah partai politik nampaknya nekat ingin menyelesaikan “Proyek Cepat“ Revisi Undang-Undang tentang Komisi Pemberantasan Korupsi (Revisi UU KPK). Dari sepuluh Partai Politik di DPR, saat ini baru Partai Gerindra, Demokrat dan PKS yang menyatakan menolak, tujuh Partai lainnya lainnya masih belum bersikap tegas untuk menolak Revisi UU KPK.

Read More